Motivator Indonesia – Tahukah anda bahwa ternyata orang yang hobi marah-marah adalah orang yang sombong lho. Kok bisa? Beigini saya berikan pengandaikan. Jika suatu ketika anda sedang duduk disebuah restoran dengan menggunakan gaun terbaik yang anda punya. Tiba-tiba dari hadapan anda ada seorang anak remaja yang sedeng membawa secangkir kopi sambil menelepon. Ia berjalan didepan anda dan tiba-tiba menumpahkan kopinya didepan anda.

Apa reaksi normal anda?

Marah bukan normalnya kebanyakan manusia.

Namun ternyata itu sikap yang sombong lho..

Beginii..

Baca juga : Jangan Berusaha dan Jadilah Diri Sendiri !

Jika saya ganti yang sedang melakukan dan menumpahkan kopi tersebut adalah pimpinan perusahaan anda atau bahkan seorang menteri negara?

Apakah reaksi anda akan sama dengan anak remaja tadi?

Saya yakin pasti respon anda akan berbeda. Justru yang dicontoh kedua anda akan cenderung bilang.
“tidak apa apa kok pak, tenang saja saya bisa bersihkan ditoilet?

Bukankah begitu? Namun di anak remaja tadi mungkin bisa jadi anda memakinya dan memarahinya karena tidak berhati-hati.

Saudaraku sekalian apa yang bisa kita ambil dari kisah tadi adalah tentang rasa kontrol diri terhadap orang lain. Biasanya kita lebih bisa mengontrol marah dan lain sebagainya kepada orang yang memiliki posisi lebih tinggi dari kita. Dan sebaliknya kita akan cenderung bersikap semena-mena kepada orang yang memiliki posisi dibawah kita.

Sekian artikel kali ini dan jangan lupa selalu bersyukur setiap hari dimanapun anda berada 🙂

Salam tim Motivator Indonesia


Bigbi Inti

Bigbi Inti adalah perusahaan pengembangan SDM di Indonesia melalui metode TRAINING | COACHING | CONSULTING | SEMINAR | OUTBOUND dibawah naungan BIGBI GROUP | WA 0821 3432 3274

0 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Open chat
Salam Makjos !

Untuk hubungi kami via WA silahkan KLIK OPEN CHAT :)